Resep kangkung crispy enak dan renyah tahan lama

Instagram/@dewi.yuliana23 Brilio.net – Salah satu sayuran hijau yang mudah diolah dan banyak digemari orang adalah kangkung. Harganya yang ekonomis, serta pengolahannya pun mudah, membuat kangkung banyak disukai orang. Bagi kamu yang kurang suka makan sayuran, bisa banget lho cobain menu makanan yang satu ini. Tak melulu diolah menjadi tumisan. Kali ini kamu bisa cobain kangkung …

Bukan udara yang direndam, begini cara menyimpan tauge agar tetap renyah dan segar lebih dari seminggu

foto: YouTube/Nurussiyamah Brilio.net – Tauge atau sayur yang kerap disebut dengan kecambah ini sering hadir pada aneka hidangan khas Nusantara. Contohnya pada soto, rawon, gado-gado, lotek, dan lain-lain. Meski punya ukuran cenderung kecil, tapi manfaat yang bisa diberikan oleh tauge untuk tubuh sangat banyak, lho. Dilansir dari thejoint.com, sayur yang tumbuh dari tanaman kacang hijau …

Resep olahan oseng terong renyah, praktis, pedas, dan bikin nagih

foto: Instagram/@mrsubianto Brilio.net – Terong merupakan bahan makanan yang dapat kamu kreasikan menjadi masakan yang bervariatif dan lezat. Kamu bisa mengolahnya dengan cara ditumis, memasak sambal, ataupun dijadikan lalapan. Namun kamu harus banget coba masakan oseng terong crispy. Cara buatnya praktis. Terong yang digoreng crispy lalu ditumis dengan bawang dan cabai. Dijamin rasanya enak dan …

Resep olahan oseng terong renyah, praktis, pedas, dan bikin nagih

foto: Instagram/@mrsubianto Brilio.net – Terong merupakan bahan makanan yang dapat kamu kreasikan menjadi masakan yang bervariatif dan lezat. Kamu bisa mengolahnya dengan cara ditumis, memasak sambal, ataupun dijadikan lalapan. Namun kamu harus banget coba masakan oseng terong crispy. Cara buatnya praktis. Terong yang digoreng crispy lalu ditumis dengan bawang dan cabai. Dijamin rasanya enak dan …